CARA MENGGANTI GEAR SET MOTOR BEBEK
halo bro and sis kembali lagi di postingan saya, di postingan kali ini saya akan memberi cara mengganti gear set motor bebek, rantai adalah komponen penting pada kendaraan bermotor jika sepeda motor tanpa rantai gak kebayang dong :D langsung saja kita bahas,
siapkan konci-konci.nya yaitu
1. kunci ring 12,14,17,19 mm
2. kunci T 8 mm
3. tang
pertama kita harus melepas roda belakang dengan mencopot as roda dengan konci 14 dan 17 mm
jika rem belakang menggunakan kampas rem bukan disc (tromol) maka harus melepas mur tuas rem dan melepas baut bagian bawah dengan konci ring 12mm
jangan lupa untuk melepas kancingan rantai, setelah itu tarik as roda belakang sampai keluar dan ban belakang jatuh, lalu buka tutup ger depan menggunakan kunci T 8mm
setelah tutup ger depan terbuka buka kancingan ger depang menggunakan kun T 8mm dan masukkan gigi 1 agar saat baut dibuka ger tidak ikut berputar
setelah itu ganti ger depan dengan yang baru jangan lupa untuk memasang kancingannya kembali jangan ditutup dahulu karna pada saat menggencangkan baut kancingan harus ditahan dibagian arem dan ruji sepeda motor agar ger tidak ikut berputar, setelah itu copot mur ger belakang menggunakan kunci ring 12mm kalau ada pake kunci sok karna lebih kuat
setelah ger sudah terlepas ganti dengan yang baru, lalu pasang kembali roda belakang seperti semula, setelah roda belakang terpasang baru kita pasang rantai, setelah rantai terpasang kencangkan baut pengancing ger depan dengan cara menahan dengan konci T pada bagian arem dan jari-jari velg, pasang kembali tuas rem seperti semula, setelah semua sudah terpasang waktunya untuk menyetel rantai dengan konci 12mm pada anting-anting arem, jika menyetel rantai sama garisnya jika bagian kiri melewati 3 garis maka disebelah kanan harus melebihi 3 garis
setelah semua sudah selesai tinggal menggencangkan mur as roda belakang
sekian info dari saya semoga bermanfaat jangan lupa kunjungi postigan saya di
boyrival.blogspot.com
TERIMA KASIH
EmoticonEmoticon